Notification

×

Iklan

Pembekalan Bacaleg , Nasdem kota Bekasi , kerja keras disertai dengan semangat

Jumat, 07 April 2023 | April 07, 2023 WIB Last Updated 2023-04-08T03:48:01Z

 


Kritikbekasi.com - DPD partai Nasdem Kota Bekasi menggelar acara konsolidasi kader dan pembekalan bacaleg 2024 , sekaligus dalam rangka semarak Ramadan buka puasa bersama seluruh kader DPD, Kader DPC dan para bacaleg , komisioner Bawaslu Tommy Siswanto , divisi teknis penyelenggaraan KPU Kota Bekasi Ali Syaifa.  yang bertempat di graha hartika Wulansari ruang Lily Jln. Raya kemakmuran nomor 47 Margajaya Jaya Bekasi Selatan .

Pada Jum'at (07/04/2023)


Pembekalan Bacaleg Nasdem Kota Bekasi dengan maksud tujuan agar para bacaleg ini 

tahu aturan mainnya , mengikuti sesuai seirama instruksi dan ilmu ilmu pendidikan politik yang telah diberikan Untuk bekal mereka duduk menjadi anggota dewan legislatif baik di DPRD kota Bekasi , DPRD provinsi maupun DPRD RI.



Ketua pelaksana panitia H. Supratman,S.E.,.M.H.

Menghimbau para bacaleg ini diharapkan semuanya agar kerja keras untuk mendapatkan kursi di dapilnya masing-masing .

Sementara itu 

H. Supratman,.S.E., M.H. menuturkan dari pengalaman sebelumnya dirinya telah mencalonkan dua (2) kali periode gagal jangan Sampai tiga kali berturut-  turut gagal lagi (hattrick )

Maka dari itu belajar dari sebuah kegagalan karena kegagalan itu awal dari mencapai keberhasilan.

"Ibarat nya kalau Ronaldo 

Hattrick ( tiga kali berturut- turut) gagal dapat nama

Kalau kami ini berpolitik masuk partai Nasdem sampai 3( tiga)  kali masih gagal juga ya  wasallam lah kita.

Dalam menghadapi kegagalan bisa saja sampai ada yang gantung diri." Tutur H. Supratman 

H.Supratman calon anggota legislatif dari DAPIL IV kota Bekasi meliputi wilayah Jati asih , Jatisampurna , pondok melati .

Dirinya telah membuat 

mapping (peta politik)

Dengan menghitung berapa jumlah Kelurahan , berapa jumlah RW serta berapa jumlah TPS . Dirinya sudah mengakulasi 

jumlah angkanya dari setiap wilayah dibuat perbandingan sesuai dengan jumlah pemilih tersebut . Juga sudah mengrekrut relawan sebanyak 33 orang 

" kebetulan saya juga sudah rekrut relawan khusus untuk pemenangan diri saya sendiri sekitar ada 33 orang relawan itu .

 Yang nanti yang akan saya buat kontrak politik .

Bukan hanya sekedar kasih pemberian uang

Jadi dibuat ada nya sebuah kontrak kerja .

Cara kerjanya di bagi bagi per wilayah misal nya itu di RW ini ada 30 usahakan mendapatkan menjadi 33 suara harus cari lagi suara sebanyak 20 orang jadi 660 suara 660 harus cari 30 orang totalnya itu 20.000 suara.

Agar bisa mendapatkan perolehan suara Hingga 5.000 suara." Ujar nya 

H. Supratman mengajarkan dan mengajak agar para bacaleg untuk tetap semangat .harus penting memiliki semangat yang luar biasa dan memiliki jiwa petarung, bersatu , berjuang , dan raih pemenangan pada ajang pemilu 2024




Juga di sertai dengan kerja keras karena kalau hanya mengandalkan dan nagerepin berdoa saja tidak cukup dan jangan pernah berharap dapat perolehan suara dari langit itu tidak lah mungkin dan semuanya itu atas izin dan kehendak Allah SWT , apabila Allah SWT sudah Kun ya fa Kun maka untuk akan menjadi seorang anggota dewan legislatif yang nanti akan duduk di kursi parlemen Kota Bekasi.

(Red/tika)

×
Berita Terbaru Update